Hallo semuanya sobat blogger sebelumnya saya akan membahas artikel tentang OS penetrasi ini . ada yang pernah menggunakan backtrack ? mungkin ada yang belum tahu apa kegunaan dari BackTrack ini. BackTrack adalah sistem operasi turunan dari linux ubuntu dimana sistem operasi ini mempunyai fungsi khusus yakni sebagai sistem operasi yang digunakan untuk meng Hacker dan juga dipakai oleh para sistem keamanan jaringan untuk memperkuat keamanan dari suatu server atau jaringan.
Tahun 2012 dikenalkan BackTrack 5 yang menjadi versi akhir dari BackTrack, ingin mempelajarinya tetapi kebetulan pada Website resminya telah diarahkan ke situs terbaru dari backtrack yaitu Kali Linux, bisa anda kunjungi pada www.kali.org.
Apa yang membuat BackTrack ganti nama menjadi Kali Linux ? Jelas bukan karena perbedaan pendapat antara ownernya tetapi dikarenakan BackTrack menggunakan Linux Ubuntu sedangkan Kali Linux menggunakan Debian sebagai dasar dari OS tersebut. Dari hasil pantauan saya untuk ini Kali Linux masih jauh dibawah BackTrack jelas karena harus memulai dari awal lagi. Selain itu untuk modul ataupun pembelajaran tentang Kali Linux masih minim untuk kita jumpai pada mesin pencarian.
Sumber : Baca Selengkapnya
0 Komentar untuk "Alasan Backtrack Digantikan Oleh Kali Linux"